UNSOED Resmi Terima 5.228 Mahasiswa Baru
Sebanyak 5.228 mahasiswa baru Universitas Jenderal Soedirman (UNSOED) dikukuhkan dalam Sidang Terbuka Senat Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2021, Senin (9/8), yang diadakan secara daring. Wakil Rektor Bidang Akademik, Prof.…