Kuliah Umum Informatika Bersama Sekretaris Jenderal APTIKOM Mengenai IT Service Management

Jurusan Informatika Fakultas Teknik Unsoed Universitas Jenderal Soedirman menggelar kuliah umum yang bertempat di Auditorium Fakultas Teknik (15/03). Kuliah Umum yang bertema “IT Service Management” ini menghadirkan pembicara utama Sekretaris Jenderal APTIKOM yaitu Husni Tedja Sukmana, S.T., M.Cs., Ph.D. Moderator pada kuliah umum ini adalah Nofiyati, S.Kom., M.Kom. yang dihadiri oleh 110 mahasiswa Informatika. Kuliah Umum ini [...] Read More

Wakil Dekan 3 FT UNSOED Lantik Pengurus Organisasi Kemahasiswaan (ORMAWA) Tahun 2023

Organisasi kemahasiswaan sebanyak 14 lembaga yang terdiri dari 1 Lembaga Eksekutif, 1 Lembaga Legislatif, 5 Himpunan Mahasiswa, dan 7 Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) resmi dilantik oleh Wakil Dekan 3 Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Fakultas Teknik Unsoed yaitu Dr. Ir. Nurul Hidayat, S.Pt., M.Kom tepatnya pada Rabu, 15 Maret 2023 di Auditorium FT Unsoed. Prosesi ini [...] Read More

Penandatangan Kontrak Kinerja Dekan-Kajur

Pada hari Senin 13 Maret 2023, Fakultas Teknik Universitas Jenderal Soedirman melakukan kegiatan penandatanganan kontrak Dekan dan Ketua Jurusan. Acara ini dihadiri lengkap oleh para pimpinan fakultas: Dekan, wakil dekan 1, wakil dekan 2, dan wakil dekan 3. Dekan Fakultas Teknik, Prof.Dr.Eng. Agus Maryoto, S.T., M.T. memberikan sambutan dan arah seputar target kinerja yang harus [...] Read More

Pembekalan Soft Skill kepada Calon Wisudawan Periode Maret 2023

[layerslider_vc id="1"] Pembekalan Soft Skill kepada Calon Wisudawan Periode Maret 2023 Fakultas teknik Universitas Jenderal sudirman menyelenggarakan pembekalan bagi calon wisudawan periode Maret 2023 pada hari rabu pada tanggal 8 maret 2023. Kegiatan dengan tajuk “Sukses berkarir di Dunia kerja” merupakan wujud kepedulian fakultas dalam peningkatan soft skill kepada para calon wisudawan sebagai tambahan bekal [...] Read More

Satlantas Purbalingga Selenggarakan Police To Campus Di Fakultas Teknik Unsoed

Satlantas Purbalingga menyelenggarakan “Police Goes to Campus” di Fakultas Teknik Universitas Jenderal Soedirman (14/02). Acara diselenggarakan di Aula lantai 3 Gedung F Fakultas Teknik yang berlokasi di Blater Purbalingga. Penyelenggaraan kegiatan “Police Goes to Campus” merupakan kegiatan sosialisasi tata cara dan aturan berkendara. Kegiatan sosialisasi tersebut dilatar belakangi oleh peningkatan angka kecelakaan yang disebabkan oleh […]

Read More

Beasiswa di Unsoed

Tersedia berbagai beasiswa bagi mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman sesuai dengan ketentuan yang dipersyaratkan masing-masing.  Hal ini menunjukkan kepedulian yang tinggi dari berbagai lembaga baik pemerintah maupun swasta terhadap dunia pendidika.  Berikut ini adalah beasiswa yang sampai saat ini tersedia bagi mahasiswa Universitas Jenderal Soedirman Bidikmisi (KIP-K) PT Djarum PT Adaro Indonesia (YPKAAR) Bank Indonesia Beasiswa [...] Read More